Artikel, bahan tali lanyard, Lanyard, tali lanyard

3 Bahan Utama Pembuatan Tali Lanyard

 

Talilanyardmurah.com– Tali lanyard adalah merupakan sejenis tali yang digunakan untuk menggantungkan benda-benda kecil seperti id card, flashdisk dan kunci serta benda-benda kecil penting lainnya.

Lanyard belakangan ini sangatlah menjadi aksesoris yang banyak dicari dan biasanya tali ini digunakan oleh perusahaan-perusahan yang dijadikan ciri khas atau identitas sebuah karyawan perusahaan selain dengan id card . Lalu bahan apa saja yang perlu anda siapkan untuk membuat tali id card?

3 Bahan Utama Pembuatan Tali Lanyard

 

Inilah 3 Bahan Utama Pembuatan Tali Lanyard

 
Jika kalian ingin membuat tali lanyard kalian harus mengetahui dahulu nama-nama dan jenis bahan tali lanyard apa saja yang bisa kalian gunakan dalam membuat tali id card. 
 
 

1.Tali Polyester Atau Nylon

Tali polyester atau nylon ini memiliki ciri khas permukaan yang kasar atau mengkilap dan pori-pori atau rajutan tali tersebut jelas terlihat. Tali ini memang tidak terlihat elegan ataupun menarik itu dikarenakan tali ini memiliki kualitas yang kurang baik jika dipandang dengan mata. 
 
Tetapi kelebihan tali ini adalah dari segi harga yang terjangkau dan murah. Biasanya bahan jenis ini hanya digunakan untuk jenis cetak sablon dan untuk warna sangatlah terbatas. 
 

2. Tali Sarung

Tali sarung sendiri memiliki ciri khas seperti tali sepatu yang dimana memiliki bahan yang tebal , ringan serta lentur dan lebar tali ini hanya terdapat ukuran 1 cm dan 1,4 cm saja. 
 

3. Tali Tisue

3 Bahan Utama Pembuatan Tali Lanyard
 
Dan yang terakhir adalah tali tisue yang dimana memiliki kualitas paling terbaik dibandingkan tali jenis lainnya. Tali ini memiliki ciri khas yang  tebal,padat,halus serta kuat pada rajutan bahan tersebut. Tali ini memiliki warna khas sama seperti tisue yaitu putih. Tali tisue sendiri hanya bisa digunakan untuk pembuatan tali lanyard digital printing saja. 
 
 
 
Itulah ketiga bahan yang dapat digunakan untuk pembuatan tali lanyard tetapi perlu diketahui tidak ada bahan yang sempurna jika hasil cetakannya pun tidak berkualitas. Jadi untuk kalian yang ingin membuat tali lanyard dengan hasil yang berkualitas lebih baik anda percayakan oleh ahlinya yaitu talilanyardmurah.com yang memang sudah terbukti akan kualitasnya. 


-last update-
Back to list

Related Posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *